Friday 6 November 2015

Membuat Teks di Belakang Foto menggunakan photoshop

Hasil_teksdibelakang_wika

Hari ini saya akan berbagi tutorial tentang Membuat Teks di Belakang Foto di Adobe Photoshop, disini saya akan menggunakan cara seleksi agar objek dapat terpisah dan dapat di atur di layer. nah untuk menyeleksi foto kalian bisa melihat tutorialnya disini Cara Menyeleksi . nah disini saya akan menggunakan foto penyanyi yaitu Raisa heheh…
ini adalah hasil dari teks dibelakang foto.

bahan yang kita perlukan.
wika_teksdibelakang_
nah penasaran cara membuatnya…. ikuti tutorialnya dibawah ini.
sekarang masukkan bahan foto ke Adobe Photoshop dan seleksi hingga seperti gambar dibawah ini.
wika_teksdibelakang_2015-09-01_7-47-52

jika sudah tekan CTRL+J untuk duplicate layer foto, setelah itu buat lah teks sesuai kreatifitas kalian.
wika_teksdibelakang_2015-09-01_8-42-56
maka atur lah layer foto diatas layer teks.
wika_teksdibelakang_2015-09-01_8-43-12

setelah itu kita klik teks raisa dan saya akan memberikan layer styel dan pilih drop shadow. aturlah sesuai dengan kreatifitas kalaian.
wika_teksdibelakang_2015-09-01_8-48-18

maka hasilnya akan seperti gambar dibawah ini.
Hasil_teksdibelakang_wika

nah itu lah cara Membuat Teks di Belakang Foto di Adobe Photoshop.
mudah bukan… selamat mencoba(diambil dari http://efekphotoshop.com)

No comments:

Post a Comment